Seputar Antariksa

The Mysteries of Outer Space

  • RSS
  • Delicious
  • Facebook
  • Twitter

Popular Posts

All About Black Hole!
White Hole
The Mysteries

Google Translate

Followers

Yahoo Messenger

Follow My Twitter

About Me

Thumbnail Recent Post

Black Hole

Black hole atau lubang hitam adalah sebuah fenomena alam di luar angkasa yang sangat aneh, banyak para ilmuwan pada mulanya tidak percaya kalau black hole benar-benar ada...

Wormhole

Pengunaan Wormhole sebagai mesin waktu...

White Hole

Pernahkah Anda mengira bahwa selain ada black hole ternyata ada juga white hole (lubang putih). White Hole adalah...

Misteri yang Belum Terpecahkan

Ada 10 misteri luar angkasa yang belum bisa dijelaskan secara ilmiah hingga detik ini...

Step by Step to Black Hole

Beberapa gambaran tentang Black hole

Archive for 2012-03-04

Sebenarnya yang tepat bukan melayang hanya lebih ringan, hal ini karena gaya gravitasi di bulan lebih kecil dibandingkan gaya gravitasi dibumi yaitu 1/6 dari gravitasi bumi. Bumi memiliki gravitasi yaitu 9,8 m/s2 maka di bulan memiliki gravitasi 1,63 m/s2.

Proses fusi dalam bintang-bintang ini terus mengubah hidrogen menjadi helium. Ketika persediaan hidrogen habis, maka helium mulai terbakar untuk membentuk elemen yang lebih berat. Reaksi penyatuan ini akan terus berlangsung untuk memberi tenaga kepada bintang sampai seluruh intinya berubah menjadi besi. Besi tidak dapat melewati proses fusi untuk membentuk elemen yang lebih berat sehingga bahan bakar nuklir di bintang itu pun habislah.

Bintang-bintang generasi pertama dilahirkan sekitar 10-20 miliar tahun lalu, ketika galaksi kita mulai memadat dari proses pemuaian jagat raya. Sebagian besar diantaranya masih terbuat dari hidrogen dan helium. Kedua unsur ini memang merupakan satu-satunya elemen yang terbentuk dalam jumlah besar selama proses dentuman besar (big bang) yang diyakini menandai awal terciptanya alam semesta.

Evolusi bintang adalah rangkaian perubahan radikal yang dialami bintang selama masa hidupnya (masa dimana ia memancarkan cahaya dan panas). Bergantung pada ukurannya, masa ini terentang dari ratusan ribu tahun untuk bintang super masif hingga ratusan miliar tahun untuk bintang-bintang katai coklat.

Lubang putih adalah lubang yang berlawanan dari lubang hitam, lebih tepatnya, sebuah lubang hitam yang berjalan mundur dalam waktu. Konsep lubang putih datang karena Schwarzschild geometri yang memungkinkan lubang hitam negatif square root serta positif square root solusi. Negatif square root solusi berkaitan dengan suatu lubang putih. Lengkapnya, maka geometri terdiri dari lubang hitam, lubang putih, dan dua universes terhubung pada mereka horizons oleh lubang cacing. Seperti sebuah lubang hitam irretrievably swallows segala sesuatu yang jatuh ke dalamnya, lubang putih spits hanya masalah energi dan keluar. Namun, karena lubang putih tampak melanggar hukum termodinamika kedua tampaknya tidak mungkin bahwa mereka ada di alam. Ada beberapa spekulasi bahwa awal quasars mungkin lubang putih, namun ini telah diskontinou.

Supernova 1987A adalah bintang meledak terdekat terlihat di zaman modern. Ini terjadi di Awan Magellan Besar, galaksi kecil yang mengorbit Bima Sakti kita. Gambar yang diambil oleh NASA Hubble Space Telescop

Para astronom yang menggunakan NASA Hubble Space Telescope telah menemukan gugus baru, bintang-bintang biru melingkari lubang massa menengah kulit hitam pertama yang pernah ditemukan. Kehadiran gugus bintang menunjukkan bahwa lubang hitam pernah inti dari sebuah galaksi sekarang-hancur kerdil. Penemuan lubang hitam dan gugus bintang memiliki implikasi penting untuk memahami evolusi dari lubang hitam supermasif dan galaksi.

ini dia daftar web yang menyediakan (kumpulan) jurnal-jurnal fisika yang bisa di download secara gratis

arXiv

CERNlibrary

jurnal LIPI

Bintang merupakan benda langit yang memancarkan cahaya. Terdapat bintang semu dan bintang nyata. Bintang semu adalah bintang yang tidak menghasilkan cahaya sendiri, tetapi memantulkan cahaya yang diterima dari bintang lain. Bintang nyata adalah bintang yang menghasilkan cahaya sendiri. Secara umum sebutan bintang adalah objek luar angkasa yang menghasilkan cahaya sendiri (bintang nyata).
Menurut ilmu astronomi, definisi bintang adalah:

Galaksi adalah gugusan dari miliaran bintang-bintang. Biasanya sekitar 100 miliar bintang. Galaksi memiliki berbagai bentuk seperti spiral, cakram, elips atau tidak beraturan. Galaksi tempat tatasurya kita adalah galaksi bima sakti (milky way). Jumlah galaksi di jagad sekarang diperkirakan sekitar 100 miliar galaksi.

Atmosfer berasal dari dua kata  Yunani, yaitu atmos yang berarti uap dan phaira yang berarti bulatan. Jadi atmosfer dapat diartikan sebagai lapisan gas yang menyelubungi bulatan bumi.
Keadaan atmosfer pada suatu saat disebut cuaca, sedangkan rata-rata dari cuaca dalam periode yang panjang disebut iklim. Selimut udara tetap berada ditempatnya karena gaya tarik bumi ( gravitasi ) yang cukup besar. Udara terdiri atas campuran gas-gas tiga diantaranya, yaitu nitrogen, oksigen dan karbon dioksida memegang peranan penting dalam memelihara  kehidupan dibumi.

Salah satu sifat dasar air adalah selalu mengikuti bentuk wadahnya. Gaya gravitasi Bumi-lah yang membuatnya selalu menyesuaikan dengan bentuk ruangan di sekitarnya. 

Namun, hukum fisika tersebut hanya berlaku di permukaan Bumi. Di antariksa, pengaruh gaya gravitasi memberikan efek berbeda terhadap air. 

Seperti astronot, satelit, dan objek apapun, air juga melayang jika berada di orbit Bumi. Air, tidak akan mengikuti bentuk wadahnya dan akan selalu berbentuk bulat.
   
Mengapa demikian?



Banyak teori yang berusaha menjelaskan tentang terbentuknya tata Surya, misalkan Teori kabut Kant – Laplace, Teori planetesimal, Teori pasang dan Teori bintang kembar. Dari keempat teori tersebut, teori kabut dari Immanuel Kant dan Laplace-lah yang lebih masuk akal, dan kemudian diperbaiki oleh astronom seperti Fred Hoyle, Weizacher dan Kuiper menjadi Teori protoplanet, yang sementara ini diterima sebagai teori pembentukan tata Surya.

Saat pelajaran menggambar disekolah TK, SD, SMP bahkan di SMA sekalipun kita semua pasti mewarnai matahari dengan warna kuning. Sebenarnya warna matahari tidaklah kuning, melainkan berwarna PUTIH

Pengertian Antariksa dari Kamus Bahasa indonesia adalah bagian alam semesta yang berada diluar atmosfer bumi. Bahasa kerennya antariksa yaitu "Outer Space". Karena berada diluar atmosfer bumi maka gravitasi tidak berlaku ditempat ini.