Seputar Antariksa

The Mysteries of Outer Space

  • RSS
  • Delicious
  • Facebook
  • Twitter

Popular Posts

All About Black Hole!
White Hole
The Mysteries

Google Translate

Followers

Yahoo Messenger

Follow My Twitter

About Me

Thumbnail Recent Post

Black Hole

Black hole atau lubang hitam adalah sebuah fenomena alam di luar angkasa yang sangat aneh, banyak para ilmuwan pada mulanya tidak percaya kalau black hole benar-benar ada...

Wormhole

Pengunaan Wormhole sebagai mesin waktu...

White Hole

Pernahkah Anda mengira bahwa selain ada black hole ternyata ada juga white hole (lubang putih). White Hole adalah...

Misteri yang Belum Terpecahkan

Ada 10 misteri luar angkasa yang belum bisa dijelaskan secara ilmiah hingga detik ini...

Step by Step to Black Hole

Beberapa gambaran tentang Black hole

Archive for 2012-03-11


Berukuran 6,6 milyar massa tata surya, lubang hitam di pusat galaksi M87 merupakan lubang hitam terbesar yang telah diukur massanya.


Prinsip yang gunakan disini adalah "waktu akan berjalan lebih lambat ketika kita bergerak dengan kecepatan mendekati kecepatan cahaya." Inilah relativitas einstein. Misalnya ada dua orang, si A dan si B. si A duduk diam di bumi sedangkan si B naik rocket ke luar angkasa dengan kecepatan mendekati kecepatan cahaya. Sebelum berangkat, jam mereka synchronized, berdetak dengan waktu yang sama. tapi ketika si B bergerak di dalam rocket, jam si B berdetak lebih lambat jika dibandingkan dengan jamnya si A. Si B tidak merasa kalau dia bergerak secara lambat dan baginya jamnya juga normal-normal saja. Tetapi wakti si B balik nanti jam mereka sudah tidak sama.

Ada ilmuwan yang bernama Kip Thorne yang merancang mesin waktu dengan memanfaatkan wormhole, negative energy, dan prinsip perbedaan waktu tadi. Begini caranya:

Pertama, kita harus punya dua bola besar tak bermuatan yang dirancang bisa menghasilkan Negative Energy. Negative energy ini gunanya adalah untuk menstabilkan wormhole nantinya, dan membuat wormhole bisa dipake untuk transportasi dua arah (pulang pergi), istilahnya tranversable wormhole.

Diantara kedua bola ini, nanti entah bagaimana sebuah wormhole di hubungkan diantara keduanya, sehingga kedua mulut wormhole ada di dua bola ini. Sekarang, jam di kedua bola berdetak pada waktu yg bersamaan. Lalu letakkan salah satu bola di rocket yang bergerak pada kecepatan mendekati kecepatan cahaya dan satu bola lagi di bumi, maka jam di rocket berdetak lebih lambat. Jadi seseorang masuk ke wormhole dari bumi akan tersedot menuju ke bola di rocket yang berada di masa lalu!

jadilah mesin waktunya.

Tapi mesin waktu ini tidak bisa membawa kita kembali ke masa lalu sebelum mesin waktu ini diciptakan.

Dan ini juga bisa dilakukan kalau kita sudah bisa memanipulasi wormhole dengan mudah. Kemudian bisa bergerak secepat cahaya dan bisa menghasilkan negative energy dalam jumlah banyak (sangat susah menciptakan energi ini). Teknologi kita masih sangat jauh untuk itu.

Ada 10 Misteri luar angkasa yang masih belum bisa terpecahkan hingga saat ini










Banyak sekali sekarang beredar bocoran soal-soal dan kunci jawaban UN SMA dan SMP, tidak hanya di internet tapi juga lewat sms..yang parahnya ada sms yang mengatakan "kirim sms ini ke 20 teman kamu, atau kamu TIDAK LULUS UN" hedeeeh, yakinlah itu hanya cara perusaahan untuk meraup keuntungan dengan ketakutan yang ada pada kalian.

Bagi adik-adik SMA jangan percaya sama yang namanya bocoran soal dan kunci jawaban yang beredar di internet ataupun disms, karena yang pasti pemerintah serta kepolisian telah menjaga semuanya dengan aman
Yang terpenting dari semuanya biar kalian LULUS adalah USAHA dan BERDOA.

Semangat !

Jawabannya simpel saja..

Karena, Luar angkasa adalah sebuah ruang kosong yang terletak DILUAR atmosfer BUMI, dimana resistensinya sangat rendah.

sekian
Terimakasih.

Berikut ini adalah gambar pusat galaksi, banyak sekali debu-debu kosmik yang menghalangi sehingga gambar tidak dapat dilihat secara lebih detail

Ada hipotesis yang menyatakan bahawa pusat galaksi terdapat blackhole supermasif

Black hole atau lubang hitam adalah sebuah fenomena alam di luar angkasa yang sangat aneh, banyak para ilmuwan pada mulanya tidak percaya kalau black hole benar-benar ada.

Rusia - "roscosmos" kepanjangannya setelah diartikan menggunakan bahasa inggris "the russian aviation and space agency" 

Amerika  - "nasa" kepanjangan : national aeronautics and space administration

Uni eropa - "esa" kepanjangan : europian space agency

Jepang -  "jaxa" kepanjangan : japan aerospace exploration agency

India - ISRO Indian Space Research Organization

ScienceDaily (Mar. 10, 2012) — A neutron star is the closest thing to a black hole that astronomers can observe directly, crushing half a million times more mass than Earth into a sphere no larger than a city. In October 2010, a neutron star near the center of our galaxy erupted with hundreds of X-ray bursts that were powered by a barrage of thermonuclear explosions on the star's surface. NASA's Rossi X-ray Timing Explorer (RXTE) captured the month-long fusillade in extreme detail. Using this data, an international team of astronomers has been able to bridge a long-standing gap between theory and observation.
 This illustration compares the size of a neutron star to Manhattan. The crushed core of a star that has exploded as a supernova, a neutron star packs more mass than the sun into a sphere just 10 to 15 miles wide. (Credit: NASA/Goddard Space Flight Center)


Secara garis besar, menurut morfologinya, galaksi dibagi menjadi 3 tipe, yaitu: tipe galaksi spiral, galaksi elips, dan galaksi tak-beraturan. Pembagian tipe ini berdasarkan bentuk / penampakan galaksi-galaksi tersebut. Galaksi-galaksi yang diamati dan dipelajari oleh para astronom sejauh ini terdiri dari sekitar 75% galaksi spiral, 20% galaksi elips, dan 5% galaksi tak beraturan. Namun ini bukan berarti galaksi spiral adalah galaksi yang paling banyak terdapat di alam semesta ini.


Bentuk galaksi Bimasakti seperti dua buah piring cekung yang ditangkupkan, bagian tengahnya tebal dan semakin pipih ke arah tepi, dan terdapat lengan-lengan spiral di dalamnya. Oleh karena itu Galaksi kita digolongkan ke dalam galaksi spiral. Berdasarkan klasifikasi galaksi Hubble, galaksi Bimasakti termasuk dalam kelas SBbc. Artinya, Galaksi kita adalah galaksi spiral yang memiliki “bar” atau palang di bagian pusatnya, dengan kecerlangan bagian pusat yang relatif sama dengan bagian piringan, dan memiliki struktur lengan spiral yang agak renggang di bagian piringannya.